Jumat, 14 Agustus 2015

Dahsyatnya Efek Media Massa Televisi

Manusia bisa berpikir karena adanya pengelihatan dan pendengaran, tanpa adanya kedua itu sejak lahir manusia susah untuk berpikir. Manusia bisa berpikir juga karena adanya informasi sebelumnya dan juga fakta, tanpa ada informasi sebelumnya manusia susah berpikir. 

Keyakinan akan sesuatu itu juga terbentuk dari proses instalisasi informasi sebelumnya, dari informasi yang didapat dilingkungan sekitar, temen , sahabat, guru, orang tua, dll.

Bahayanya kalau manusia mendapatkan informasi yang tidak benar dan karena lingkungan membenarkan ketidakbenaran itu,  jadilah suatu kebenaran massa. 

Salah satu kedahsyatan media massa apalagi audio visual adalah efeknya yang bisa mempengaruhi pendengaran (audio) dan juga pengelihatan (visual). Dalam beberapa teori efek media , bahkan media bisa mengontrol , memebentuk keyakinan, menyebarkan ideologi, sampai merubah sikap dan tindakan seseorang. 

Banyak anak-anak tahu tentang budaya  pacaran dari media tv ( film) yang diulang-ulang, kemudian karena banyak yang lihat juga akhirnya  lingkungan juga mendukung untuk menyebarkan virus pacaran di lingkungan sekitar. Ditambah setiap hari dapat dari majalah, radio ( musik) , yang bertema budaya pacaran akhirnya terbentuklah keinginan untuk bisa beradabtasi dengan lingkungannya. 

Salah satu cara media massa merengut pemikiran kita dan membentuk habit kita. caranya  adalah dengan cara pengulangan  terus menerus yang akhirnya tertanam dibawah sadar.  

Kebenaran bisa jadi kejahatan , dan kejahatan bisa jadi kebenaran, tentu semua bisa terjadi didalam media massa. Yang benar bisa jadi salah yang salah bisa jadi benar , tergantung bagaimana media mensetting itu semua. 

Opini yang datang dari media sekarang buat sebagaian orang menjadi sebuah kebenaran, opini mereka digiring ke arah tertentu. Ada ideologi ditanamkan disitu, ada agenda setting, ada pembentukan budaya disitu. Perlahan tapi pasti media telah merubah pemikiran, keyakinan, budaya, sampai sikap kita. 

Media juga bisa digunakan sebagai alat membentuk keinginan pasar, misal dulu awalnya orang tidak butu pasta gigi gigi ngilu, dengan adanya media msyarakat bisa dibentuk untuk memiliki kebutuhan baru. 

Misal lagi orang ngak butuh pakai mode tertentu dengan adanya media bisa menciptakan  suatu kebutuhan.Media juga bisa membentuk tren dan juga opinian leadhe, menciptakan star model yang akan ditiru oleh masyarakat.

Media bisa juga untuk alat mengontrol manusia , sehingga masyarakat akan punya paradigma tertentu dalam memahamis sesuatu.



gambar ini mungkin bisa menjelaskan bagaimana media massa mengontol pikiran kita 


media itu sebenarnya netral tergantung yang memegang kekuasaan untuk membuat conten media siapa , seperti pisau bisa jadi alat masak bisa jadi mesin pembunuh.

kalau kita jujur siapa dibalik media massa sekarang, siapa pemegang kepentingan, apa ideologi yang disebarkan dibalik konten-konten media, apakah media sekarang mencerdaskan atau membuat orang jadi bodoh .

Media tidak terbatas oleh tv saja , tapi mulai dari radio, magazne, surat kabar, advertising, dan masih banyak lagi. 

Agar tidak mudah disesatkan media massa yang disalahgunakan oleh orang yang punya kepentingan jahat gunakanlah anti virus

jujur lingkungan kita sekarang bukanlah lingkungan yang islami, jauh dari islam, jauh dari peradaban islam sesungguhnya. Coba amati sistem pendidikan kita , sistem pemerintahn kita, sistem sosial, dan masih banyak lagi . 

kekacauan dan penyesatan pikiran ini bukan tanpa agenda setting , ini terorganizir dengan baik dan dirancang global target dengan audience seluruh manusia di bumi. 

Antivirus yang saya maksud disini adalah konsumsilah informasi yang pasti benar dan tidak ada unsur hawa nafsu disana . Misal konsumsilah Al Quran dan sunnah yang sudah jelas kebenarannya, dan tidak mudah tersesat orang yang selalu berpegang teguh pada Al Quran , sunnah dan berjamah.

Ada komunikasi yang lebih efektif dari pada komunikasi massa yang diajarkan oleh Rasulullah, anmanya komunikasi intapersonal (berpikir ) dan juga komunikasi antarpribadi (guru ke murid, suami istri , dll)

Namun komunikasi massa juga penting dan Rasulullah saw pun pernah mengajarkan tentang dawah opini komunikasi massa. " pembahasan khusus"

Komunikasi adalah suatu proses penyampaian pesan (ide, gagasan) dari satu pihak kepada pihak lain agar terjadi saling mempengaruhi diantara keduanya.
Kata atau istilah komunikasi (dari bahasa Inggris “communication”),secara etimologis atau menurut asal katanya adalah dari bahasa Latin communicatus, dan perkataan ini bersumber pada kata communis Dalam kata communis ini memiliki makna ‘berbagi’ atau ‘menjadi milik bersama’ yaitu suatu usaha yang memiliki tujuan untuk kebersamaan atau kesamaan makna.


  •  ·      Komunikasi antarpribadi (interpersonal communication) adalah komunikasi antara orang-orang secara tatap muka, yang memungkinkan respon verbal maupun nonverbal berlangsung secara langsung. Bentuk khusus komunikasi antarpribadi ini adalah komunikasi diadik (dyadic communication) yang hanya melibatkan dua individu,misalnya suami- istri, dua sejawat, guru-murid.


sebelum komunikasi antar pribadi ada juga komunikasi itrapribadi atau berpikir , ini kita bahas di segemen selanjutnya saja tentang berpikir dan yat-ayat perintah berpikir. 

salah satu cara menciptakan Anti virus  adalah dengan halaqoh, halaqoh adalah proses pertransferan ilmu antarpribadi yang efektif dan lebih kuat dari pada komunikasi massa. 

Beda sekali orang yang dibina di halaqoh dengan pemikiran krangka yang sistematis dibandingkan orang  yang ngak halaqoh / ngaji pembinaan. 

Orang yang sudah dibina akan punya antivirus yang nantinya bisa melawan virus-virus lain yang menyerang, bahakn bisa membedakan mana yang buruk dan benar. Sehingga dalam menjalani hidup jadi mantap dan tidak mudah tersesat oleh efek media tadi.

dunia ini penuh virus -virus berbahaya yang bisa menyesatkan ada sekulerisme, liberalisme, komunisme, kapitalisme, dan masih banyak lagi langkah syaitan menyesatkan kita. Ingat setan ada 2 dari golongan jin dan manusia, hobinya menyesatkan manusia agar tertsesat , dan setan itu musuh yang nyata.

tapi tenang AL QURAN MENJELASKAN SETAN NGAK BISA sesatkan orang yang iklas, muhsinin , ihsan . Dan Allah menjamin bagi siapa yang mau follow AL QURAN DAN SUNNAH NABI SAW akan selamat dan ngak mudah tersesat .

Bagaimana efek halaqoh bisa lanjut artikel dibawah ini

   


Tidak ada komentar:

Posting Komentar