Majelis Cinta 2 di bulan ramadhan kali ini menghadirkan bintang tamu yang hebat - hebat . waktu itu sebenarnya memang yang diundang adalah pak Walikota jogja pak Haryadi tapi beliau gak bisa hadir karena sakit , mari kita doakan supaya cepat sembuh.
Pengajian Majelis Cinta rutin diadakan satu bulan sekali dengan bintang tamu yang fres dipandu langsung oleh ustad cinta (Restu Sugiharto) dan di kordinatori temen2 gerakan Love Masjid banyak juga didukung dari gerakan yang lain seperti Makelar sedekah, DKV14, Poobiz clothing, senyum community ,jasmine band, Kenyoko band (tunanetra) , Pesantren pitulikur, MMC (Muslimah model community), dan masih banyak lagi.
Rangkaian acara dilaksanakan mulai dari siang ada hunting bareng photographer , penampilan anak2 pesantren pitu likur baca puisi , dihadiri anak2 panti Aisiyah dan warga sekitar .
Tujuan Pengajian majelic Cinta diadakan sebagai wadah Pengajian kreatif untuk anak muda dan yang berjiwa muda . Menyadari pentingnya peran pemuda dalam kebangkitan Islam, dan anak muda di kota pelejar jogja ini perlu ada wadah pengajian yang kreatif .
Target audiennya adalah komunitas2 muda di jogja yang sudah ngaji maupun belum ngaji, format acara santai , ada bandnya , ada juga seblum acara kita semaaan one day one juz habis itu doa bareng2 .
Majelis Cinta ke 2 kemarin alhmadulillah kita kedatangan 2 tamu yang istimewa penulis Kian Santang sinetron dan Ustad. farid Pengusaha dari IIBF (Indonesia Islamic Buisnis Forum) .
Poin dari isi acara ini dalah salh satunya tentang penting birul walidain, pentingnya taubat Jaga hati dan Tombo hati, ada satu bagian di dalam tubuh jika itu rusak rusaklah segala , dan bila itu baik baiklah segalanya yaitu Hati. Jagalah HATI .
dOSA itu bisa membuat titik titik hitam dan noda dalam hati bila berdosa segeralah bertaubat , agara tak menjadi karat dan susah dihapus noda itu.
Hati Nurani kadang kalah dengan akal jangan turuti Nafsu , kalau hati sudah tertutup banyak orang menjadi punya marta atak bisa melihat, punya telinga gak bisa mendegar .
Coach farid cerita dari IIBF juga tentang 4 syarat menjadi kaya yang mudah diucapkan tapi sulit pelaksanaanya. 1. Bnagun mentalitas - Giving 2. Hiduplah sesederhana mungkin 3. menanbung, potong di depan. 4 iNVESTASI .
PRINSIP LAINNYA JANGAN PERNAH BERHUTANG , DAN PRINSPIP UANG itu oingin dipegang orang yang amanah, pinter ngopeni dan mencari yang aman.
Hindari Zina dan Riba dan 10 dosa - dosa besar kalau pingin bisnis selamat dunia akherat .Carilah susah dan sulit jangan cari mudah , didunia ya harus capek dan susah nanti di akherat baru senang2 .
sekian rangkuman pengalaman di pengajian majelis Cinta season 2 mudah -mudahan bermanfaat di share ya biar jadi amal jariah ilmu yang manfaat dan bisa menginspirasi .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar