Rabu, 26 Desember 2012

oleh-oleh wisata bisnis ke semarang


Wisata bisnis goes to semarang , belajar, berbagi dan beramal, saya sudah 4 kali kalo gak salah ikut acara wisbis (wisata bisnis) yang diadakan oleh senyum community. 

Bedanya dari wisbis sebelumnya kali ini perjalanannya ke luar kota yaitu kota semarang dan juga mengajak 3 panti asuhan yang ada di jogja.

Tempat yang kita kunjungi kali ini adalah sebuah home industri jamu di semarang tempat ibu herlin .

Pada acara ini para peserta diajak untuk mengunjungi pelaku usaha untuk melakukan eksplorasi terhadap usaha yang sudah dianggap sukes. Harapannya peserta mampu belajar sekaligus menerapkan dalam usaha yang ingin digeluti.

Beberapa panti asuhan saudah ada juga loh yang bikin bikin usaha anak2nya misal ada donat, ada es pisang coklat, ada juga yang jualan baju-baju gitu.


Yang dibutuhin temen2 panti asuhan gak cuma makan dan materi kalo temen-temen bisa berbagi ilmu dan pengetahuan mengapa tidak , kalo istilahnya berilah pancing untuk menangkap ikan , jangan di beri ikannya langsung.

Rasanya menyenangkan sekali bisa berbagi keceriaan bersama anak- anak yatim dan duafa

Bagaimana Berpartisipasi?
Untuk mendukung program ini bisa menjadi donatur, sponsor ataupun menjadikan program CSR perusahaan Anda. Kami juga menyediakan Paket donasi untuk memudahkan. yaitu hanya dengan Rp 150.000, anda bisa membiayai 3 anak Yatim/dhuafa mengikuti program wisata bisnis. Untuk partipasi bisa menghubungi 02749670797 dan donasi  bisa juga dilakukan melalui:
  • Bank Mandiri cab. Yogyakarta Katamso No. Rek. 1370007480144  a.n Dwi Wahyu Arif Nugroho
  • BNI Cab UGM Yogya 0225606051 a.n  Dwi Wahyu Arif Nugroho
Untuk mengetahui jadwal dan pendaftaran silahkan kontak juga (0274)9670797 atau info@senyumkita.com. Dan ikuti update kegiatanya di www.senyumkita.com dan  via twiter : @senyumkita








4 program kakak sehati from SenyumCommunity Id


Di surga kelak, posisiku bersama orang yang mengurusi anak yatim seperti ini (sambil menunjukkkan dua jarinya)" (HR. Bukhari)

“Aku akan bersama dengan orang yang mengurusi anak yatim ketika di surga kelak. Sedangkan orang yang gemar bersedekah kepada janda wanita dan orang miskin, dia seperti orang yang berjihad di jalan Allah.” (HR. Muslim)

anak yatim mendapatkan perhatian istimewa dalam pandangan islam. Adanya 22 surat dalam Al-Qur’an menjadi bukti akan ada hal tersebut, diantaranya adalah surat Al-An’am ayat 152, Al Isra ayat 34, Al-Fajr ayat 17, Ad-Dhuha ayat 6 dan 9, Al ma’un ayat 2, Al-Insan ayat 8, Al-Balad ayat 15, Al-Khafi ayat 82, Al-baqarah ayat 83,177,215, dan 220, An-Nisa ayat 2, 3, 6, 8, 10, 36, dan 127, Al-Anfal ayat 41, dan Al- Hasyr ayat 7.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar